Telah ditentukan ..!
Hari dimana dua hati kita akan bersatu dengan sempurna
memulai lembaran baru beralaskan Cinta
kita lukis bersama jalan hidup kita
Akan ada banyak warna yang menghiasi singgasana
penuh kehangatan dan kedamaian
berkelimang kasih sayang .. perhatian
Tak sabar hati menanti esok hari
membayangkan berjuta kebahagiaan
Entah rasa apa ini
Jantung seakan berdetak lebih kencang dan kencang
berlawanan dengan waktu yang seakan melambat
Hari dimana dua hati kita akan bersatu dengan sempurna
memulai lembaran baru beralaskan Cinta
kita lukis bersama jalan hidup kita
Akan ada banyak warna yang menghiasi singgasana
penuh kehangatan dan kedamaian
berkelimang kasih sayang .. perhatian
Tak sabar hati menanti esok hari
membayangkan berjuta kebahagiaan
Entah rasa apa ini
Jantung seakan berdetak lebih kencang dan kencang
berlawanan dengan waktu yang seakan melambat
Comments
Post a Comment